FILEMON 1:19 INTERLINEAR YUNANI INDONESIA

PERMINTAAN PAULUS KEPADA FILEMON MENGENAI ONESIMUS

Filemon 1:19
ἐγὼ Παῦλος ἔγραψα τῇ ἐμῇ χειρί ἐγὼ ἀποτίσω ἵνα μὴ λέγω σοι ὅτι καὶ σεαυτόν μοι προσοφείλεις

egō (aku) Paulos (Paulus) egrapsa (telah menulis) ē (dengan) emē (-ku sendiri) kheiri (tangan) egō (aku) apotisō (akan membayar) hina (agar) mē (jangan) legō (aku berkata) soi (padamu) hoti (karena) kai (bahkan) seauton (dirimu sendiri) moi (padaku) prosofeileis (kamu juga berhutang)

Aku Paulus telah menulis dengan tanganku sendiri: "Aku akan membayar", agar aku jangan berkata: "kulimpahkan padamu", karena kamu bahkan berhutang dirimu sendiri pula padaku.

Komentar